Kamis, 09 Mei 2013

Budidaya Gurame Menggunakan Terpal

Budidaya ikan segala macam sekarang sudah menggunakan peralatan yang praktis, tidak harus membuat kolam ikan dengan semen yang bisa makan biaya mahal. Belum tentu berhasil tetapi pengeluaran sudah harus keluar besar. Budidaya ikan menggunakan kolam terpal sangat cocok bagi mereka yang baru belajar membudidayakan ikan juga yang sudah pengalaman. Karena biaya awalnya tidak terlalu besar.

Untuk budidaya ikan gurame mulai dari telur, bisa menggunakan kolam terpal sesudah benih gurame berumur 1 bulan, karena sudah tahan terhadap perubahan suhu yang drastis maupun pengaruh air hujan. Contoh bentuk kolamnya seperti dibawah ini:

 
Model kolam terpal diatas hanya kuat sampai pembesaran benih saja, karena kolam tidak bisa diisi lebih banyak air lagi. Untuk budidaya ikan gurame dengan tujuan pembesaran sebaiknya membangun kolam terpalnya seperti pada gambar dibawah ini, karena kolam bisa diisi sampai ketinggian 1 meter dan gak jebol serta tahan lam. Jangan mengambil resiko pada waktu ikan sudah besar tapi kolam pecah dan uang hilang karena gurame terbawa arus.


1 komentar:

  1. sedia bibit azolla bandung - jawa barat

    kegunaan azolla :
    - penghijau dan pendingin kolam ikan, sawah, kolam terpal, kolam air mancur
    - pakan alternatif alami ikan gurame, nila , mas, koi, lele, belut, patin dll
    - pakan alternatif ayam pedaging + petelur, bebek, entog, ayam adu
    - pakan alternatif / pengganti rumput utk sapi, kambing, kerbau, domba tanpa ngarit /kemarau
    - bahan baku pupuk hijau dan kompos alami utk tanaman pekarangan, sawah, kebun, lahan gambut
    - sebagai pengurai air limbah dan lahan kritis berair misal : bekas galian c, air TPA sampah,

    kolam pemancingan
    - penstabil keasaman air / PH terutama kolam terpal, bak semen, toren cor tebar padat
    - kandungan dan kegunaan lain nya bisa cari di google

    salam hijau dan kembalikan tanah & air kita sebagai mana fungsi nya tanpa bahan kimia

    WHAT APPS / TELP / SMS PASTI DIBALES : 0896 3650 3911

    BalasHapus